Green Marketing, Green Consumer Behavior Terhadap Minat Menginap di Pelaga Eco Park

Ni Made Ayu Natih Widhiarini

Abstract


Abstrak

Perubahan perilaku wisawatan pasca pandemi COVID-19 yang lebih concern ke dampak berkelanjutan dan bersedia membeli produk dengan harga yang lebih tinggi menyebabkan implementasi green marketing semakin digencarkan, termasuk munculnya berbagai akomodasi yang ramah lingkungan seperti glamping. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui (1) Pengaruh green marketing terhadap green consumer behavior, (2) Pengaruh green marketing terhadap minat menginap ulang wisatawan domestik ke Pelaga Eco Park Glamping, dan (3) Pengaruh green consumer behavior terhadap minat menginap wisatawan domestik ke Pelaga Eco Park Glamping. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantatif dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden yang pernah menginap di Pelaga Eco park Glamping antara Bulan Januari Maret 2023 yang diambil menggunakan teknik accidental sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Green marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap green consumer behavior, (2) Green Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menginap ulang, (3) Green consumer behavior berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menginap ulang.


Keywords


Green Consumer Behavior; Green Marketing; Minat Menginap Kembali; Intention to Stay Again

References


Abdillah, W., & Jogiyanto, H. (2015). Partial Least Square (PLS) Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) Dalam Penelitian Bisnis. Penerbit Andi.

Agustini, M. H., Athanasius, S. S., & Retnawati, B. B. (2019). Identification of green marketing strategies: Perspective of a developing country. Innovative Marketing, 15(4), 4256. https://doi.org/10.21511/im.15(4).2019.04.

Booking.com. (2021, April 15). Riset Terbaru: Ada Hasrat Yang Meningkat Untuk Traveling Secara Lebih Ramah Lingkungan.

Karlina, G., & Setyorini, R. (2018). Pengaruh Green Marketing terhadap Keputusan Pembelian dengan Brand Image sebagai Mediator. In Management & Accounting Expose e-ISSN (Vol. 1, Issue 2). http://jurnal.usahid.ac.id/index.php/accounting

Kemenparekraf. (2022, May). Bali Akan Jadi Lokasi Pilot Project Carbon Offset Pariwisata. Kemenparekraf.

Kotler, Keller. (2009). Manajemen Pemasaran.Jakarta: Penerbit Erlangga.

Kotler, P., Kartajaya, H., Setiawan, I. (2022). Marketing 5.0 Teknologi Untuk Kemanusiaan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Luul Jannah, L. , Si, M., Hernawati, E., & Ak, M. (2021). Konsep Green Marketing Dan Dampaknya Terhadap Perilaku Konsumen Indonesia.

Manongko, A. A. C., Tamboto, H. J. D., & Watung, S. R. (2020). Green Consumer Behavior in the Perspective of Green Marketing and Theory of Planned Behavior. Technium Social Sciences Journal, 13. www.techniumscience.com.

Peneda de Oliveira, C., & Sousa, B. M. (2019). Green Consumer Behavior and Its Implications on Brand Marketing Strategy (pp. 6995). https://doi.org/10.4018/978-1-5225-9558-8.ch004

Puspitasari, C. A., Yuliati, L. N., & Afendi, F. (2021). Pengaruh Green Marketing, Kesadaran Lingkungan Dan Kesehatan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pangan Organik Melalui Sikap. Jurnal Aplikasi Bisnis Dan Manajemen. https://doi.org/10.17358/jabm.7.3.713

Rahayu, S., Aliyah, H., & Tinggi Ilmu Ekonomi Lampung Timur, S. (2022). Green Marketing And Environmental Knowledge For Green Tourism. Business and Accounting Research (IJEBAR) Peer Reviewed-International Journal, 6. https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR

Sari, I.M.,Kustulasari, A. (2020). Analisis Network Learning dalam Pariwisata Berkelanjutan di Desa Wisata Pulesari. Jurnal Nasional Pariwisata. 12 (2).https://doi.org/10.22146/jnp.60400.

Steven, & Pratiwi, R. (2020). Pengaruh Green Marketing, Green Brand Image, Packaging, Nilai Pelanggan Terhadap Kepuasan Serta Dampaknya Pada Loyalitas (Survey Pada Pelanggan Starbucks di Kota Pontianak). Jurnal Produktivitas, 7(2). https://doi.org/10.29406/jpr.v7i2.2196.

Tjoanda, E., & Fernandez, E. C. Y. (2017). Pengaruh Green Marketing Terhadap Green Consumer Behavior. Jurnal Hospitality Dan Manajemen Jasa, 5(2).

Utami, K. S. (2020). Green Consumers Behavior: Perilaku Konsumen dalam Pembelian Produk Ramah Lingkungan. Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 9(2), 209. https://doi.org/10.30588/jmp.v9i2.499.

Utami, N. K. Y. (2020). Glamping Sebagai Sebuah Perspektif Baru Dalam Berkemah. Jurnal Arsitektur Zonasi, 3(3).

Warmadewa, D. Y., & Paramita, E. L. (2021). Young Consumers Green Purchasing Behavior: The Influence of Environmental Awareness and Green Marketing. International Journal of Economics, Business, and Accounting Research (IJEBAR), 5(3).

Yuniati, N. (2018). Profil dan Karakteristik Wisatawan Nusantara (studi kasus di Yogyakarta). Jurnal Pariwisata Pesona, 3(2), 175190. https://doi.org/10.26905/jpp.v3i2.2381.

Yuniati, N., Heru Priyanto, S., Suharti, L., Kusuma, L., Tinggi Pariwisata Ambarrukmo, S., & Kristen Satya Wacana, U. (2020). Loyalty of Green Tourist?: Mediating Role of Satisfaction. Journal of Tourism, 7(1), 114125. http://ojs.unud.ac.id/index.php/eot114.

Zulkifli, A. (2020). Green Marketing: Redefinisi Green Product, Green Price, Green Place, dan Green Promotion (1st ed.). Graha Ilmu.




DOI: http://dx.doi.org/10.51213/ema.v8i2.358

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Ni Made Ayu Natih Widhiarini

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


____________________________________________________________

Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi (Jurnal EMA)
ISSN Print : 2548-9380
ISSN Online : 2549-2322
Published by Universitas Merdeka Pasuruan
Managed by Fakultas Ekonomi, Universitas Universitas Merdeka Pasuruan
Address Jl. Ir. Juanda no.68 Pasuruan
Email fe.unmerpas68@gmail.com

Creative Commons License

Jurnal EMA (Ekonomi Manajemen Akuntansi) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________